Video Amatir Tenggelamnya Kapal Costa Concordia


Arsip Berita Sedunia: Video amatir sempat merekam peristiwa detik-detik tenggelamnya kapal pesiar bernama Costa Concordia di pantai Italia.
Dilaporkan juga ada 170 ABK Indonesia yg bekerja sebagai kru di kapal ini.
Sebuah kapal pesiar kandas di lepas pantai Italia. Kapal pesiar Costa Concordia akhirnya tenggelam setelah menabrak sebuah karang, di sekitar Pantai Tuscan.
Dalam kapal terdapat sekitar 2600 penumpang. Berikut adalah detik-detik tenggelamnya kapal yang direkam dalam sebuah video amatir.
Seorang penumpang kapal menyatakan bahwa sebelum terbalik situasi kapal mirip dengan peristiwa pada film Titanic. Tiga mayat sudah ditemukan sedangkan 69 penumpang lain belum ditemukan.
Penumpang mengeluhkan kru kapal yang gagal memberikan petunjuk tentang cara untuk mengevakuasi dalam kondisi darurat. Helikopter yang datang berhasil menyelamatkan 50 orang penumpang.
Hingga sekarang belum diperoleh konfirmasi soal sebab tenggelamnya kapal, namun ada kemungkinan kapal menabrak batu karang.
Dalam kapal terdapat seribu penumpang asal Italia, 500 orang asal Jerman, 160 penumpang warga Prancis serta seribu kru kapal.(DNI)
Seorang penumpang kapal menyatakan bahwa sebelum terbalik situasi kapal mirip dengan peristiwa pada film Titanic. Tiga mayat sudah ditemukan sedangkan 69 penumpang lain belum ditemukan.
Penumpang mengeluhkan kru kapal yang gagal memberikan petunjuk tentang cara untuk mengevakuasi dalam kondisi darurat. Helikopter yang datang berhasil menyelamatkan 50 orang penumpang.
Hingga sekarang belum diperoleh konfirmasi soal sebab tenggelamnya kapal, namun ada kemungkinan kapal menabrak batu karang.
Dalam kapal terdapat seribu penumpang asal Italia, 500 orang asal Jerman, 160 penumpang warga Prancis serta seribu kru kapal.(DNI)
Read more: http://berita-kapal.blogspot.com/2012/01/video-amatir-tenggelamnya-kapal-costa.html#ixzz1jUHO5XOo
Tidak ada komentar:
Posting Komentar